MILAD YPBIC Ke-8

Tasyakuran Virtual!

Tasyakuran milad ke 8 Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendikia berlangsung secara sedehana. Pelaksanaan Tasyakuran milad ke 8 Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendikia tahun 2021 ini berbeda dengan tahun sebelumnnya. Tasyakuran tersebut dilakukan secara virtual karena terjadinya pandemi covid 19. 

JALANKAN PROTOKOL KESEHATAN

Pembina YPBIC Jenderal TNI Purnawirawan Budiman meminta guru menjadi panutan dalam penegakan disiplin protokol kesehatan. Protokol kesehatan penting dilakukan guna mencegah penularan dan memutus mata rantai penularan covid 19

Sementara itu Ketua Panitia Tasyakuran milad ke 8 yaitu  Ibu Tri Wahyuni sebagai Kepala Sekolah SMP Budi Cendikia Islamic School menyatakan YPBIC tahun 2021 ini merupakan tahun berduka atas meninggalnya dua pengurus Yayasan, keduanya yakni Wiwi Sarwi dan Matiji A Majid yang  telah berjasa terhadap Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendikia. Dikatakannya tasyakuran ini berlangsung secara sederhana dengan melibatkan kepala sekolah sebagai panitia inti. Misalnya Kepala TK Islam Al Azhar 45 GDC ibu Siti Khadijah sebagai pembaca Kallam Illahi dan Kepala Sekolah SD Islam Al Azhar 46 GDC  ibu Enung Nuraeni sebagai pembawa acara, demikian pula Kepala Sekolah SMA Budi Cendikia Islamic School bapak Jayus Riyadi Solikhin bertindak sebagai pembaca doa. Selain dilakukan ramah tamah dengan makanan berupa mie instan secara virtual juga dilakukan door prize kepada guru karyawan satuan pengamanan dan karyawan rumah ibu catering service.

 

Halal bihalal ypbic 1445hRamadhan telah berlalu, fajar kemenangan menyambut dengan sinar terang kedamaian dan kesucian. Gema takbir berkumandang, mengumandangkan hari kemenangan, sambil membawa pesan Lebaran nan fitri, semoga mempererat silaturrahmi. اَللَّهُمَّ...

17 Ramadhan 1445HBuka Bersama Keluarga Besar YPBICAlhamdulillahTelah terselenggara Buka Puasa Bersama Keluarga Besar YPBIC.Terima kasih kepada semua yang telah turut serta dalam acara buka puasa bersama pada 17 Ramadhan 1445 H.Suasana kebersamaan dan kehangatan...

Tarhib Ramadhan 1445H YPBICAlhamdulillah...Suasana penuh kehangatan dan berkah pada acara Tarhib Ramadhan 1445H YPBIC yang telah diselenggarakan pada Jum'at, 8 Maret 2024. Momentum yang mempersiapkan hati dan jiwa untuk menyambut bulan suci, diwarnai dengan...

CRENOVA 2024

Hallo Sahabat Algrande & Bgrande!Alhamdulillah, Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendekia telah sukses menyelenggarakan event CRENOVA 2024, yang merupakan puncak penutupan dari rangkaian acara BSPARTA Retrolution. Crenova 2024 dilaksanakan selama satu hari, pada...

The Gread Milad 11th YPBIC

THE GREAT MILAD 11th YPBICSenin ( 5/1/24 ) Yayasan Budi Insan Cendikia menyelenggarakan Syukuran Milad ke – 11. Ruang Aula Masjid Al-Muiz menjadi tempat diselenggarakannya syukuran ini dengan dihadiri oleh Pembina Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendikia (YPBIC)...

Program Depok Berbagi

BERBAGI DALAM KEPRIHATINANMasyarakat dari berbagai lapisan terutama anak yatim piatu merasakan keprihatinan di tengah  pandemi virus corona atau covid-19. Karena itu Rumah Ibu Catering Service dibawah naungan Yayasan Pendidikan Budi Insani Cendikia melakukan program...

Pemeliharaan Tanaman

Pemangkasan pohon rindang kembali dilakukan di tribun sepakbola Yayasan Pendidikan Budi Insan CendikiaMENCIPTAKAN SUASANA YANG ASRI Pohon yang rindang berada di halaman tribune sepak bola Yayasan Pendidikan Budi Insani Cendikia kembali di pangkas oleh petugas...

Vaksinasi Covid-19 Tahap 2

VAKSINASI TAHAP DUA GURU & KARYAWAN YPBICVaksinasi kedua bagi guru dan tenaga pendidikan dilakukan kembali. Pemberian Vaksin Covid-19 kepada para guru dan karyawan di lingkungan sekolah merupakan salah satu usaha pemerintah untuk mendorong percepatan kegiatan...

SILATURHMI YAYASAN

Keluarga Besar Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendekia melakukan silaturahmi dengan keluarga almarhum Matiji A Majid di kawasan Pasar Minggu Jakarta Selatan Silaturahmi dilakukan guna memperat persaudaraan antara YPBIC dengan keluarga almarhum Matiji A Majid. Kunjungan...

VAKSINASI GURU YPBIC

VAKSINASI COVID-19Sejumlah guru dan tenaga pendidik yang akan diberikan vaksin covid 19 mencapai 204 orang.HARAPAN SETELAH VAKSINASI COVID-19Yayasan Pendidikan Budi Insan Cendikia menyambut baik upaya Pemerintah Kota Depok melakukan vaksinasi terhadap guru. Pemberian...